100 hari kerja, Pemkot Solo jalankan tiga program unggulan

636 Views

ANTARA - Pemkot Solo telah menjalankan tiga program utama yang diusung Wali Kota-Wakil Wali Kota Solo, Respati Ardi-Astrid Widayani, pada 100 hari kerja pertama mereka. Tiga program utama yang sudah jalan, yakni Posyandu Plus, Rumah Siap Kerja (RSK), dan UMKM Center. (Denik Apriyani/Yovita Amalia/Gracia Simanjuntak)

COPYRIGHT © ANTARA 2026
Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.