Semarang (ANTARA) - Kebakaran melanda empat lantai protek Hotel Tentrem di Jalan Gajah Mada Semarang, Jawa Tengah, Sabtu pagi.
Kapolsek Semarang Tengah AKP Didi Dewantoro membenarkan peristiwa yang terjadi pada pukul 04.00 WIB tersebut.
Kebakaran terjadi di lantai 5, 6, 7, dan 8 di menara bagian selatan.
Proyek Hotel Tentrem Semarang sendiri terbagi atas dua menara, yakni utara dan selatan.
Empat mobil pemadam kebakaran didatangkan ke lokasi kejadian untuk segera memadamkan api.
Didi belum bisa memastikan penyebab kebakaran hotel yang tak jauh dari kawasan Simpang Lima Semarang itu.
"Masih diolah TKP," katanya.
Baca juga: Penderita stroke tewas terbakar di tempat tidur
Baca juga: Kapal terbakar di Tanjung Emas, sempat terdengar ledakan
Berita Terkait
Tiga warnet penyedia akses judi daring di Kendal
Jumat, 8 November 2024 14:02 Wib
Oknum pejabat Kejari Blora tersangkut kasus narkoba
Rabu, 6 November 2024 20:16 Wib
Jaksa tuntut mati dua peracik narkoba "happy water" di Semarang
Selasa, 29 Oktober 2024 20:33 Wib
Polda Jateng belum tetapkan tersangka kasus dugaan pemerkosaan kakak adik di Purworejo
Sabtu, 26 Oktober 2024 17:16 Wib
Pengadilan Niaga Semarang putus pailit PT Sritex
Rabu, 23 Oktober 2024 20:37 Wib
Tindakan represif ajudan, PWI-AJI somasi Pj Gubernur Jateng
Minggu, 13 Oktober 2024 22:51 Wib
Mantan Dirut PDAM Kabupaten Semarang diadili dalam kasus korupsi dana pensiun
Rabu, 14 Agustus 2024 21:49 Wib
Terdakwa kasus korupsi KONI Kudus menolak hadiri persidangan
Rabu, 14 Agustus 2024 16:48 Wib