"Brigjen Panjang Yuswanto mulai pensiun per 1 Juli 2014," kata Kepala Sub Bidang Penerangan Masyarakat Bidang Hubungan Masyarakat Polda Jawa Tengah Ajun Komisaris Besar Kartuti Sulistinah di Semarang, Jumat.
Sebelumnya, sebagai apresiasi terhadap Brigjen Panjang, yang bersangkutan memperoleh kehormatan untuk memimpin upacara peringatan Hari Bhayangkara pada 1 Juli.
Sementara, Kombes Slamet Riyanto sebelumnya menjabat sebagai Wakil Kapolda Jambi.
Menurut dia, serah terima jabatan Wakapolda Jawa Tengah rencananya akan digelar pada Senin (7/7).
Selain Wakapolda, pejabat utama Polda Jawa Tengah yang dimutasi yakni Inspektur Pengawas Daerah Komisaris Besar Tri Maryanto.
Kombes Tri Maryanto selanjutnya akan menjabat sebagai Wakil Kapolda Gorontalo.
Sebagai pengganti Inspektur Pengawas Daerah Polda Jawa Tengah telah ditunjuk Komisaris Besar Wahyudin yang sebelumnya menjabat Irwaspa Polda Sumatera Barat.
Berita Terkait
DPD RI dukung usulan Gunung Slamet dijadikan taman nasional
Senin, 28 Oktober 2024 16:10 Wib
Basarnas Cilacap imbau pendaki perhatikan keselamatan-keamanan
Rabu, 9 Oktober 2024 5:53 Wib
Siswi SMKN 3 Semarang yang hilang saat mendaki Gunung Slamet sudah ditemukan
Rabu, 9 Oktober 2024 5:30 Wib
Diwa Foundation : Kediaman Slamet Riyadi perlu perawatan
Minggu, 18 Agustus 2024 14:33 Wib
Dinporapar Purbalingga optimistis FGS kembali masuk KEN 2025
Sabtu, 20 Juli 2024 5:18 Wib
Kebo Bule Kiai Slamet, maskot Peparnas XVII 2024
Kamis, 18 Juli 2024 14:53 Wib
Beragam kesenian dari sekitar Gunung Slamet tampil di FGS VII
Minggu, 14 Juli 2024 6:42 Wib
Kirab budaya FGS VII iringi prosesi pengambilan air di Tuk Sikopyah
Sabtu, 13 Juli 2024 21:20 Wib