"Konkret saja seperti beli kapal, beli bibit'. Tidak boleh ada lagi kata-kata bersayap," kata Susi Pudjiastuti saat melantik sejumlah pejabat tinggi eselon I KKP di Jakarta, Senin.
Hari ini, Susi melantik Sekretaris Jenderal KKP Sjarief Widjaja, Inspektur Jenderal KKP Andha Fauzie Miraza, Direktur Jenderal Perikanan Budidaya KKP Slamet Soebjakto, serta Direktur Jenderal Penguatan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan R. Nilanto Perbowo.
Lalu, Soeseno sebagai Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Hubungan Antar Lembaga, Saut Hutagalung sebagai Staf Ahli Bidang Ekonomi, Sosial dan Budaya, Achmad Poernomo sebagai Staf Ahli Bidang Kebijakan Publik, Aryo Hanggono sebagai Staf Ahli Bidang Ekologi dan Sumber Daya Laut.
Sedangkan Direktorat Jenderal Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan yang dulu dipimpin Saut Hutagalung dialihkan kepada Direktur Jenderal Penguatan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan R. Nilanto Perbowo.
Untuk posisi Direktur Jenderal Pengelolaan Ruang Laut KKP yang dulu dijabat Sudirman Saad kini dirangkap Sekjen KKP Sjarief Widjaja.
Kemudian posisi Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan KKP yang dulu dijabat Achmad Poernomo kini dirangkap Nilanto Perbowo, dan posisi Kepala Badan Pengembangan SDM kini dirangkap Irjen KKP Andha Fauzie.
Berita Terkait
Presiden Joko Widodo: Upaya pembebasan pilot Susi Air masih terus dilakukan
Jumat, 7 Juli 2023 13:44 Wib
RS KRMT Wongsonegoro Semarang rawat 13 pasien COVID-19
Kamis, 4 Mei 2023 21:44 Wib
RSUD K.R.M.T. Wongsonegoro Semarang pastikan kebutuhan dokter tercukupi
Kamis, 9 Februari 2023 10:00 Wib
Pesawat Susi Air dibakar, nasib pilot dan penumpang belum diketahui
Selasa, 7 Februari 2023 14:20 Wib
Gandeng Alan dan Susi Susanti, Bank BTN pasarkan Tabungan BTN Bisnis
Sabtu, 3 September 2022 21:53 Wib
Susi Susanti sebut Indonesia sulit bersaing di tunggal putri dunia
Senin, 25 April 2022 4:19 Wib
Polisi: Tak ada penyanderaan pesawat milik Susi Air
Sabtu, 13 Maret 2021 13:53 Wib
Mike Tyson sebut hukuman penjara sebagai liburan
Sabtu, 3 Oktober 2020 7:18 Wib