Banjir Pekalongan mulai surut, warga bersihkan sisa sampah banjir
Selasa, 3 Januari 2023 19:25
530 Views
ANTARA - Banjir yang merendam Kota Pekalongan, Jawa Tengah, selama 4 hari telah surut, pada Selasa pagi (3/1). Wilayah yang terendam banjir tinggal menyisakan 2 Kecamatan, sementara untuk sebagian warga saat ini masih membersihkan lingkungan untuk menghilangkan sampah lumpur yang terbawa banjir. (Yusup Fatoni/Sandy Arizona/Risbeyhi)