Menyelisik sambil menambah wawasan budaya di Pura Mangkunegaran

987 Views

ANTARA - Puluhan siswa Persaudaraan masyarakat budaya nasional Indonesia (Permadani) Kabupaten Temanggung, melakukan kunjungan di Pura Mangkunegaran Solo, Minggu (28/8). Siswa dari berbagai latar belakang profesi ini diajak berkeliling Pura Mangkunegaran untuk menambah wawasan kebudayaan. (Denik Apriyani/Fahrul Marwansyah/Farah Khadija)