Situs Watu Tugu Semarang segera didesain sebagai destinasi wisata

1270 Views

ANTARA - Pemerintah Kota Semarang, Jawa Tengah segera mendesain kawasan situs Watu Tugu sebagai destinasi wisata sejarah, usai dihibahkan dari pihak swasta kepada Pemkot Semarang. (Fx. Suryo Wicaksono/Arif Prada/Gracia Simanjuntak)