Ratusan artefak candi ditemukan di Klaten

1059 Views

ANTARA - Ratusan artefak candi ditemukan saat pengerukan sendang atau umbul di Desa Gedong Jetis, Kecamatan Tulung, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Batu kuno itu untuk sementara dikumpulkan dan selanjutnya akan dilakukan penelitian lebih dalam.(Denik Apriyani/Sandi Arizona/Sizuka)