Temanggung kejar vaksinasi dosis kedua

1351 Views

ANTARA - Pemerintah Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah terus berupaya mempercepat vaksinasi dosis kedua dengan target vaksinasi massal di 26 puskesmas sebanyak 2.600 orang per hari, Kamis (4/11). Selain menjadi indikator menuju level 1, percepatan capaian vaksinasi ini menjadi kunci mempertahankan kondisi pandemi yang sedang membaik. (Firman Eko Handy/Soni Namura/Gracia Simanjuntak)