BPBD Jateng waspadai bencana kekeringan saat kemarau

2252 Views

ANTARA -Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Provinsi Jawa Tengah, Jumat (27/8) mewaspadai adanya bencana kekeringan selama musim kemarau periode ini. Untuk krisis air bersih, BPBD Jateng menyiapkan anggaran senilai Rp 120 Juta yang digunakan untuk membantu BPBD Kabupaten/Kota dalam mencukupi suplai air bersih kepada warga terdampak.
(Fx. Suryo Wicaksono/Agha Yuninda Maulana/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)