Dalam studi ini, para peneliti dati Humboldt State University dan University of Colorado, meneliti lansia berusia di atas 65 tahun.
Beberapa dari lansia ini selama penelitian melakukan jalan dan lainnya berlari untuk latihan fisiknya.
Para peneliti menemukan, mereka yang berlari setidaknya 30 menit, tiga kali seminggu makin sedikit kemungkinannya mengalami penurunan fisik (yang berhubungan dengan usia) dibandingkan mereka yang hanya berjalan.
Bahkan, pelari yang lebih tua mampu berjalan lebih efisien dibandingkan mereka yang tidak melakukan lari (jogging).
"Orang dewasa yang lebih tua yang secara teratur melakukan kegiatan aerobik tingkat tinggi --khususnya berlari -- memiliki apa yang kita sebut biaya metabolisme lebih rendah daripada mereka yang hanya diam. Bahkan, biaya metabolisme mereka mirip dengan orang dewasa muda berusia 20 tahun-an, " ujar Profesor Kinesiologi dri Humboldt State, Justus Ortega, seperti dilansir siaran publik Humboldt dan dikutip Science Daily.
Ortega mengatakan, biaya metabolik adalah jumlah energi yang diperlukan untuk bergerak dan ini secara alami meningkat seiring dengan bertambahnya usia.
Biaya metabolik yang tinggi dapat membuat berjalan lebih sulit dan melelahkan.
Penurunan kemampuan berjalan merupakan prediktor utama morbiditas pada orang dewasa yang lebih tua.
Berita Terkait
LPM UIN Walisongo gelar Pelatihan AMI, SPMI, dan Penyusunan Tracer Studi
Senin, 25 November 2024 20:43 Wib
LPM UIN Walisongo adakan Pelatihan Penyusunan Juknis Tracer Studi
Senin, 25 November 2024 19:19 Wib
Mahasiswa USM studi EBT di Desa Mandiri Energi Tlahab Posong
Selasa, 19 November 2024 8:50 Wib
Panen "cumlaude", Rektor UIN Walisongo ajak wisudawan studi lanjut
Sabtu, 2 November 2024 18:49 Wib
14 program studi UIN Walisongo raih akreditasi "Unggul"
Selasa, 22 Oktober 2024 9:10 Wib
PLN Icon Plus dan PT BPR Bank Bantul jalin kerja sama, Studi banding di Data Center PLN Icon Plus
Selasa, 24 September 2024 12:03 Wib
Pacu mutu organisasi kemahasiswaan, USM studi banding ke Untar
Senin, 23 September 2024 13:36 Wib
Susun "masterplan" Kebun Raya Tinjomoyo, DLH Kota Semarang studi banding ke Bali
Kamis, 19 September 2024 11:48 Wib