Polda Jateng ungkap komplotan pencuri pecah kaca mobil lintas provinsi

842 Views

ANTARA - Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Jawa tengah meringkus dua komplotan pelaku pencurian dengan modus pecah kaca mobil, yang beraksi di berbagai wilayah di Jateng. Komplotan ini terorganisasi dengan sasaran nasabah yang mengambil uang di bank.(Fx. Suryo Wicaksono/Andi Bagasela/Sizuka)