Inovasi makanan cepat saji ala ransum militer

2854 Views

ANTARA - Masa pandemi COVID-19 membuat para pengusaha kuliner harus terus berinovasi agar mampu bertahan dari dampak situasi ekonomi. Di Kota Solo seorang pengusaha kuliner membuat makanan siap saji ala ransum militer, dengan menu berbagai varian makanan khas nusantara. (Denik Apriyani/Sandi Arizona/Farah Khadija)