Mereka yang berjasa pada para jenazah COVID-19

627 Views

ANTARA - Peran penggali kubur kini sangat dibutuhkan di tengah pandemi COVID-19, seiring banyaknya korban yang meninggal dunia. Sebagai kepedulian dan apresiasi, Kodim 0736/Batang memberi bantuan paket sembako kepada para penggali kubur dan penjaga makam di Kabupaten Batang, Jawa Tengah.(Yusup Fatoni/Fahrul Marwansyah/Sizuka)