Pemkot Semarang rancang konsep perumahan apung di kawasan pesisir

647 Views

ANTARA - Pemerintah Kota Semarang, Jawa Tengah, merancang konsep perumahan apung di kawasan pesisir yang berpotensi terjadi banjir rob atau banjir akibat pasang air laut. Model bangunan rumah apung diharapkan menjadi salah satu pemecah permasalahan di kawasan pesisir, dimana bangunan dapat naik turun mengikuti kenaikan muka air laut. (Fx. Suryo Wicaksono/Chairul Fajri/Farah Khadija)