ANTARA - Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Metrologi dari Dinas Koperasi, UKM dan Perdagangan (Dinkopdag) Temanggung, Jawa Tengah melakukan tera ulang diseluruh SPBU, Kamis (22/1). Kegiatan ini merupakan upaya antisipasi kecurangan yang dilakukan pengelola SPBU saat pengisian bahan bakar minyak (BBM) agar sesuai takaran dan harga. (Firman Eko Handy/Chairul Fajri/Nabila Anisya Charisty)