Jakarta (ANTARA) - Petugas Polda Metro Jaya menangkap tokoh pemuda Umar Ohoitenan alias Umar Kei diduga terkait penyalahgunaan narkoba di salah satu hotel kawasan Senen Jakarta Pusat.
"Umar Kei ditangkap saat menggunakan sabu-sabu," kata Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Polisi Argo Yuwono saat dikonfirmasi di Jakarta, Rabu.
Argo mengatakan petugas Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya meringkus Umar Kei di hotel Jalan Kramat Raya RT01/RW02 Kelurahan Kramat Kecamatan Senen, Jakarta Pusat, Senin (12/8) sekitar pukul 16.30 WIB.
Saat ini, petugas masih memeriksa Umar Kei guna dilakukan pengembangan lebih lanjut terkait asal sabu yang didapat.
Baca juga: Penyelundup narkoba asal Prancis divonis bui 19 tahun
Baca juga: Mawar de Jongh: Narkoba bukan solusi masalah hidup
Baca juga: Lapas Bogor sulit kendalikan warga binaan akibat kelebihan penghuni
Berita Terkait
Sertijab, Gus Yaqut dan Menag Nasaruddin Umar saling beri apresiasi
Senin, 21 Oktober 2024 14:45 Wib
Adik Gus Dur ungkap alasan mau "dipinang" Andika-Hendi
Selasa, 8 Oktober 2024 8:34 Wib
SDIT Umar Bin Khathab Kudus juara umum lomba panahan
Senin, 26 Agustus 2024 8:28 Wib
Pemkot Surakarta tambah koridor bergaya Malioboro
Senin, 27 Mei 2024 16:27 Wib
Untuk wisata religi, makam ulama besar Kiai Sholeh Darat direnovasi
Jumat, 10 Maret 2023 22:27 Wib
Habib Umar Alhamid: Jangan adu domba TNI dan umat Islam
Rabu, 16 Februari 2022 10:04 Wib
Nigeria bungkam Guinea-Bissau 2-0 pada Piala Afrika
Kamis, 20 Januari 2022 5:26 Wib
Imam Besar Masjid Istiqlal ingatkan Shalat Id ibadah sunnah
Sabtu, 23 Mei 2020 14:28 Wib