Internasional

Internasional / 13 January 2026 14:24 Wib

China tetap dukung Kuba di tengah ancaman Amerika

Pemerintah China mengatakan tetap mendukung Kuba sebagai negara yang berdaulat di tengah ancaman Presiden Amerika Serikat Donald Trump. "China dengan tegas mendukung Kuba dalam menjaga kedaulatan dan keamanan nasional ...