TARI TAYUB GROBOGAN

  • Jumat, 11 Agustus 2017 14:58 WIB
TARI TAYUB GROBOGAN

Warga menari bersama penari Tayub pada sedekah desa di Desa Sugihmanik, Tanggungharjo, Grobogan, Jawa Tengah, Selasa (8/8). Pementasan tari Tayub yang selalu digelar bersamaan dengan acara sedekah desa tersebut bertujuan untuk melestarikan seni budaya para leluhur yang saat ini sudah mulai langka di daerah itu. ANTARA FOTO/Aji Styawan/tom/17.

TARI TAYUB GROBOGAN

Foto Lainnya