Ibas Inisiasi Fogging di Desa Pager Arjowinangun Pacitan
Kamis, 6 Maret 2014 5:42 WIB
Sekretaris Jenderal DPP Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono ketika menyemprot insektisida dengan alat fogging untuk membunuh nyamuk di Dusun Pager, Desa Pager, Kecamatan Ajowinangun, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur, Rabu (5/3).
Kedatangan putra Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono ini disambut antusias masyarakat sambil bersalaman dan meminta Ibas untuk foto bersama. Pada kesempatan ini, politikus muda ini menjelaskan maksud agenda kedatangannya di Dusun Pager selain untuk bersilaturahmi, juga peduli dengan kesehatan warga.
"Kami menginisiasi kegiatan fogging ini untuk menumbuhkan kesadaran warga akan lingkungannya selalu sehat dan bersih," ungkap Ibas.
Ibas yang didampingi Bupati Pacitan Indartato juga menggelar pemeriksaan kesehatan gratis bagi warga sekitar. "Saya berkunjung karena rindu dengan kampung halaman serta warga Pacitan," ujar Ibas di sela kunjungan.
Pewarta : Kliwon
Editor : Kliwon
Copyright © ANTARA 2026
Terkait
Kemenag Surakarta inisiasi Gerakan Lintas Agama Selamatkan Bumi melalui GEMARI
24 September 2025 19:50 WIB
Mahasiswa UMS inisiasi gagasan Postnarasi 5.0 dalam perkaderan Baret Merah PC IMM Sukoharjo
21 July 2025 15:17 WIB
Terpopuler - Politik dan Hankam
Lihat Juga
Zulkifli Hasan Berharap Jakarta Kembali Tenang dan Damai Setelah Pilkada
02 February 2017 6:50 WIB, 2017
Agus: Saya hanya Sampaikan "Salam Hormat" ke Pak Maruf dan Pengurus PBNU
01 February 2017 19:04 WIB, 2017
" Presiden Jokowi Ingin Bertemu Saya, Tapi Dilarang Dua-Tiga di Sekeliling Beliau," Kata SBY
01 February 2017 18:35 WIB, 2017
Tim Anies-Sandi: Kegiatan PT MWS pada Masyarakat Tentang Reklamasi Pulau G Memaksakan Ambisi
01 February 2017 17:17 WIB, 2017
Setnov: NU Salalu Hadir sebagai Organisasi yang Suarakan Perdamaian dan Kesejukan
01 February 2017 16:41 WIB, 2017
Ahok Menyayangkan ada Pihak yang Mengadu Domba bahwa Dia Menghina Integritas PBNU
01 February 2017 16:12 WIB, 2017
Din: Tudingan Ahok Terhadap Maruf Bernada Sarkastik dan Sangat Menghina
01 February 2017 15:58 WIB, 2017
SBY perlu Klarifikasi Pernyataan Kuasa Hukum Ahok yang Mengkaitkan Fatwa MUI
01 February 2017 14:56 WIB, 2017