Jakarta (ANTARA) - Spanyol menjenjakkan kakinya dalam final Euro 2024 yang merupakan final Piala Eropa kelimanya, setelah mengalahkan Prancis 2-1 dalam semifinal di Allianz Arena, Muenchen, Rabu dini hari WIB.
Prancis unggul lebih dulu berkat gol Kolo Muani sebelum Spanyol memastikan diri lolos ke partai puncak berkat gol Lamine Yamal yang menjadi pencetak gol termuda dalam sejarah Piala Eropa, dan Dani Olmo.
Hasil ini membuat Spanyol melaju ke final Piala Eropa untuk kelima kali setelah Euro 1964, 1984, 2008, dan 2012, yang tiga di antaranya mereka menangkan.
Spanyol menunggu pemenang laga semifinal laina antara Inggris dan Belanda yang digelar di Signal Iduna-Park pada Kamis dini hari esok pukul 02.00 WIB.
Susunan pemain:
Spanyol (4-2-3-1): Unai Simon; Jesus Navas ( Daniel Vivian 56'), Nacho Fernandez, Aymeric Laporte, Marc Cucurella; Rodri, Fabian Ruiz; Lamine Yamal, Dani Olmo (Mikel Merino 76'), Nico Williams; Alvaro Morata (Mikel Oyarzabal 76').
Prancis (4-3-3): Mike Maignan; Jules Kounde, Dayot Upamecano, William Saliba, Theo Hernandez; N'Golo Kante (Antoine Griezmann 62'), Aurelien Tchouameni, Adrien Rabiot (Eduardo Camavinga 62'); Ousmane Dembele (Olivier Giroud 79'), Randal Kolo Muani (Bradley Barcola 62'), Kylian Mbappe.
Prancis unggul lebih dulu berkat gol Kolo Muani sebelum Spanyol memastikan diri lolos ke partai puncak berkat gol Lamine Yamal yang menjadi pencetak gol termuda dalam sejarah Piala Eropa, dan Dani Olmo.
Hasil ini membuat Spanyol melaju ke final Piala Eropa untuk kelima kali setelah Euro 1964, 1984, 2008, dan 2012, yang tiga di antaranya mereka menangkan.
Spanyol menunggu pemenang laga semifinal laina antara Inggris dan Belanda yang digelar di Signal Iduna-Park pada Kamis dini hari esok pukul 02.00 WIB.
Susunan pemain:
Spanyol (4-2-3-1): Unai Simon; Jesus Navas ( Daniel Vivian 56'), Nacho Fernandez, Aymeric Laporte, Marc Cucurella; Rodri, Fabian Ruiz; Lamine Yamal, Dani Olmo (Mikel Merino 76'), Nico Williams; Alvaro Morata (Mikel Oyarzabal 76').
Prancis (4-3-3): Mike Maignan; Jules Kounde, Dayot Upamecano, William Saliba, Theo Hernandez; N'Golo Kante (Antoine Griezmann 62'), Aurelien Tchouameni, Adrien Rabiot (Eduardo Camavinga 62'); Ousmane Dembele (Olivier Giroud 79'), Randal Kolo Muani (Bradley Barcola 62'), Kylian Mbappe.