Begini serunya lomba lari berkostum unik di Kampung Pelangi Semarang

  • Sabtu, 16 Agustus 2025 14:10 WIB

Peserta mengenakan kostum hantu saat mengikuti lomba lari berkostum unik di Kampung Pelangi, Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (16/8/2025). Lomba lari bertajuk Playon Kampung Pelangi sepanjang 1,5 kilometer dengan mengenakan berbagai kostum unik tersebut digelar untuk memeriahkan HUT Ke-80 RI sekaligus membangkitkan dan mengenalkan kembali kampung wisata tematik itu kepada masyarakat sehingga dapat meningkatkan kunjungan wisatawan. ANTARA FOTO/Makna Zaezar/tom.

Peserta mengenakan kostum hantu saat mengikuti lomba lari berkostum unik di Kampung Pelangi, Semarang, Jawa Tengah, Sabtu (16/8/2025). Lomba lari bertajuk Playon Kampung Pelangi sepanjang 1,5 kilometer dengan mengenakan berbagai kostum unik tersebut digelar untuk memeriahkan HUT Ke-80 RI sekaligus membangkitkan dan mengenalkan kembali kampung wisata tematik itu kepada masyarakat sehingga dapat meningkatkan kunjungan wisatawan. ANTARA FOTO/Makna Zaezar/tom.

Foto Lainnya