Slam : Riasan glowing tak cocok untuk kulit berminyak

Kamis, 29 Maret 2018 17:50 WIB

Jakarta (Antaranews Jateng) - Anda, kaum hawa yang memiliki jenis kulit berminyak, tak perlu ragu jika ingin mengaplikasikan riasan glowing.

"Make-up glowing itu hanya look saja. Pada dasarnya kalau kita pegang itu enggak ada minyak. Yang penting gunakan skin care aja yang bagus, untuk kulit berminyak aman," ujar Make-Up Artist (MUA) Slamwiyono di Jakarta, Kamis.  

Slam mengatakan, riasan glowing lebih cocok diaplikasikan untuk tampilan di malam hari.

"Glowing cocok untuk acara malam. Sementara matte untuk pagi atau siang hari," kata dia.

Tampilan glowing salah satunya bisa dengan mengaplikasikan highlighter untuk bagian mata atau gradasi bibir menggunakan lipcream dengan eyeshadow mengkilap untuk menghasilkan efek shiny.

 

Pewarta : Lia Wanadriani Santosa
Editor : Totok Marwoto
Copyright © ANTARA 2024

Terkait

Lensa kontak riasan hantu Kebaya Merah "Dreadout" bikin Rima Melati susah melihat

03 January 2019 9:18 Wib, 2019

Memulas bibir warna ombre ciri khas riasan Korsel

13 August 2018 15:55 Wib, 2018

Inneke suka riasan mata tak mencolok, Dewi Sandra sukai yang ringan

11 May 2018 13:17 Wib, 2018

Riasan manis hingga bold untuk tampil Ramadan 2018

09 May 2018 17:52 Wib, 2018

Belajar Riasan Ala Artis Korea

15 December 2016 8:40 Wib, 2016
Terpopuler

Prakiraan cuaca Semarang hari ini

PERISTIWA - 17 jam lalu

PGRI Jateng: Perlindungan pada guru harus jadi komitmen bersama

PERISTIWA - 09 December 2024 20:43 Wib

Waspadai gelombang tinggi di laut selatan Jabar-DIY

PERISTIWA - 07 December 2024 11:35 Wib

Andika-Hendi gugat hasil Pilkada Jateng ke MK

PERISTIWA - 17 jam lalu

Kabupaten Demak segera miliki embarkasi haji

PERISTIWA - 09 December 2024 20:46 Wib