Bandung, Antara Jateng - Presiden Joko Widodo mengumumkan tanggal 1 Juni sebagai hari libur nasional untuk memperingati hari lahir Pancasila.
"Dengan mengucap syukur dan Bismillahirrahmanirrahim, dengan Keputusan Presiden, 1 Juni ditetapkan diliburkan dan diperingati sebagai hari lahir Pancasila," kata Presiden di Gedung Merdeka, Bandung, Rabu.
Presiden menandatangani keputusan tentang penetapan 1 Juni sebagai hari libur nasional usai menyampaikan pidato pada peringatan Pidato Bung Karno.
Presiden menghadiri acara peingatan Pidato Bung Karno yang digelar Majelis Permusyawaratn Rakyat (MPR) bersama seluruh pimpinan MPR dan Presiden Indonesia kelima Megawati Soekarnoputri.
Usai acara mereka napak tilas ke penjara Banceuy.
Presiden bersama para pemimpin MPR dan seluruh tamu undangan akan berjalan kaki dari Gedung Merdeka ke Penjara Banceuy, yang dibangun Belanda pada 1877.
Berita Terkait
Prabowo resmikan Jalan Layang Madukoro tingkatkan ekonomi Jateng
Rabu, 11 Desember 2024 11:28 Wib
Presiden Prabowo dijadwalkan resmikan Jalan Layang Madukoro Semarang
Rabu, 11 Desember 2024 10:33 Wib
Presiden Prabowo teken Perpres Rincian APBN TA 2025
Kamis, 5 Desember 2024 10:10 Wib
Pupuk Indonesia dan Wapres ajak petani tebus pupuk bersubsidi di "Rembuk Tani"
Jumat, 22 November 2024 23:06 Wib
Wapres bertemu peserta dan pendamping program PNM di Semarang
Jumat, 22 November 2024 13:09 Wib
Bawaslu umumkan hasil pemeriksaan video ajakan Prabowo
Rabu, 20 November 2024 17:36 Wib
Presiden Joe Biden izinkan Ukraina gunakan rudal jarak jauh AS serang Rusia
Senin, 18 November 2024 8:01 Wib
Jokowi menyapa warga Blora bersama Luthfi-Yasin
Minggu, 17 November 2024 22:17 Wib